Memang seharusnya aku tidak pantas
memperjuangkanmu.
Seharusnya dari awal
aku sudah menyadari hal itu.
Buat apa
Aku memperjuangkan seseorang
yang hatinya entah untuk siapa.
Tetapi
Siapa yang ingin mengalamai hal itu?
kalau saja aku tahu rencana Tuhan
aku tidak ingin
hal ini terjadi.
Sunday, 11 September 2016
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
ig: novilst_. Powered by Blogger.
About
Novi Lestari
Menulis adalah hobi yang ku tuangkan akan cerita-cerita yang belum usai
0 comments:
Post a Comment