Menahan perasaan
yang sudah terlalu dalam ini
sangat sulit kulakuakan
Aku mencintai sosok seseorang
yang ke abu-abuan.
Entah sampai kapan
aku mencintainya.
Dalam angin malam
yang dipenuhi bintang-bintang
Aku ingin memilikimu
seperti bintang
Yang tidak akan pernah
kehilangan langitnya.
Sunday, 11 September 2016
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
ig: novilst_. Powered by Blogger.
About
Novi Lestari
Menulis adalah hobi yang ku tuangkan akan cerita-cerita yang belum usai
wkkwkw :v
ReplyDeletewkkwkw :v
ReplyDeletekenapa ka:v
Delete