Thursday, 3 November 2016

Terabaikan

Mengapa aku masih saja menganggapmu ada
padahal kau disana sibuk  mencari kesenanganmu sendiri
pedulikah kau kepadaku?
tentu saja jawabannya tidak
mengapa?
karena kau sudah asik dengan mereka
teman-temanmu
duniamu
aktivitasmu
lantas
untuk apa aku hadir dihidupmu?
rasanya tidak adil bagiku untuk semua sikapmu
untuk apa aku peduli padamu
sedangkan kau sama sekali tidak memedulikanku
sebagai kekasihmu
lucu
menyemangati diri sendiri
tanpa diperdulikan oleh kekasihnya sendiri
tetapi aku tetaplah aku
menjadi diriku sendiri
dengan semua perjuanganku untukmu
siapa yang mau diperlakukan seperti ini?
siapa?
tunjukkan padaku orangnya
jika saja ada
itu pasti aku
kekasihmu yang terabaikan

0 comments:

Post a Comment

ig: novilst_. Powered by Blogger.

Social Media

About

Novi Lestari

Menulis adalah hobi yang ku tuangkan akan cerita-cerita yang belum usai