Setiap orang pasti ingin memiliki pasangan yang baik
Ketika masalah hadir dalam hidup
Sebenarnya Tuhan ingin menguji saja
Seberapa sanggup kah kita melewatinya
Kita diciptakan sebagai makhluk yang berpasang-pasangan
Mencintai dan dicintai
Menyayangi dan disayangi
Hidup itu pilihan, benar adanya
Rapuh sedikit; dilupakan
Di bumi ini jarang sekali kita temui
orang yang mau berbagi kasih dengan tulus
Sebenarnya ada, tapi hanya beberapa
Kebanyakan pasti dilihat dari segi 'materi'
Tidak hanya perempuan, lelaki pun sama
Bagiku kebahagiaan bukan melulu soal uang
Melainkan, banyaknya waktu luang
Jika melulu soal uang, buat apa ku berjuang?
Setelah melalui berbagai macam perjalanan
yang cukup menyakitkan
Kebahagiaan bagiku hanyalah pertemuan
Monday, 16 September 2019
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
ig: novilst_. Powered by Blogger.
About
Novi Lestari
Menulis adalah hobi yang ku tuangkan akan cerita-cerita yang belum usai
0 comments:
Post a Comment