Terlalu cinta terhadap seseorang
terlalu sakit juga akibatnya
Aku memang tidak sempurna
namun hatiku begitu bodoh terluka
Kau yang sangat ku percaya
apakah kau akan berdusta?
Saat ini hatiku sedang patah
entah oleh sebab apa aku resah
Keadaan ini sangat sulit dijelaskan
mencintai seseorang tanpa tau masa lalunya
ternyata, dia pun berdusta
Kasih, jika kau menyayangiku
dekap lah aku dalam pelukmu
Jangan kau runtuhkan hatiku
Tanpa kau sadari, aku patah karenamu
Aku tau, setiap orang punya masa lalu
Aku mengerti, masa lalu bukanlah suatu hal
yang harus diperdebatkan
Tapi sekarang, kau milikku
Semua yang berhubungan denganmu
aku berhak tau
Sebab aku tak mau terluka
hanya karena tentang masa lalumu
Sunday, 18 February 2018
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
ig: novilst_. Powered by Blogger.
About
Novi Lestari
Menulis adalah hobi yang ku tuangkan akan cerita-cerita yang belum usai
0 comments:
Post a Comment